Kamis, 19 Februari 2009

-Sapaan Sang Malam-

Keheningan malam menyapa
Mengangkut jiwa yang merana
Tanpa tujuan arah
Hanya hampa yang terasa
Mata terkulai lemah
Badan kaku tak berdaya
Namun pikiran tak kunjung jera
Berharap dan slalu berdoa
Demi hidup dan cinta

-Als-
NB: Buat seseorang yang aku sayang
I Love You

0 comments:

Home | Love Poem | Artikel | Galery | Love Word | Lirik Profile